Kirap Budaya Lentog Tanjung 2024, Desa Tanjungkarang Kudus

- Jurnalis

Sunday, 16 June 2024 - 11:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MIM,Jawa Tengah 16 Juni 2024

Kudus|| mediaindonesiamaju.com – Festival budaya kirab lentog Tanjung digelar diarea pasar lentog Tanjungkarang, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus hari Jumat dan Sabtu, 14-15 Juni 2024.

Sumarno,Kepala desa Tanjungkarang menjelaskan bahwa kegiatan ini sudah dimasukkan tiap tahun dengan dibiayai APBDES.
Lentog Tanjung adalah merupakan unggulan wisata kuliner yang sudah masuk dalam destinasi wisata kuliner di Dinas Pariwisata Kabupaten Kudus.

Tujuan diadakan festival budaya kirab Lentog Tanjung yakni mengenalkan kuliner pada masyarakat umum dan melestarikan kuliner itu kepada generasi muda untuk dapat melanjutkan bahwa masakan lentog Tanjung merupakan tinggalan warisan leluhur yang turun temurun

Baca Juga :  Hingga Hari Ini, Operasi Keselamatan Polri Tindak 30.468 Pelanggar Lalu Lintas

Adapun kali ini mengambil thema ” Dengan kebersamaan kita wujudkan kampung moderasi beragama ”
Rangkaian kegiatan pada hari jumat ( 14/6 ) pukul 15.00 acara dibuka oleh Kepala desa Tannjungkarang dan dilanjutkan festival seni
Festival seni ini diikuti oleh siswa mulai dari Paud,Tk dan SD/MI.

Tujuan festival ini untuk melatih mental dan karakteristik yang santun kepada anak anak itu sendiri, agar kelak dapat menjadi generasi penerus yg kuat dan berakhlaq mulia.

Pentas seni berikutnya dihari Sabtu (.15/6 ) dimulai pk 15.00 Wib sampai selesai pk 17.00
Puncak acara kirab budaya lentog Tanjung dan Lomba duta lentog yang menurut rencana dimulai pk.19.00, namun tertunda sampai pk 20.30 baru dimulai karena terjadi hujan lebat.

Baca Juga :  Bursa Cawagub Jawa Barat. Atalia Buka Suara soal Dirinya Masuk Bursa.

Lomba Duta Lentog diikuti oleh 7 RW yang ada di Desa Tanjungkarang.Masing masing RW diikuti dua orang peserta putra dan putri sebagai Duta RW.

Adapun hasil lomba Duta Lentog Tanjung yakni , Juara 1 dari RW 1V, Juara II RW VII,dan sebagai juara III diraih RW I. ( Tumenggung fikri)

Berita Terkait

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas
Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat
Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur
Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng
Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana Hari Ini
Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 24 October 2024 - 17:37 WIB

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 October 2024 - 13:58 WIB

Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat

Thursday, 24 October 2024 - 10:03 WIB

Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur

Thursday, 24 October 2024 - 10:00 WIB

Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng

Thursday, 24 October 2024 - 09:51 WIB

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 Oct 2024 - 17:37 WIB

Berita

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 Oct 2024 - 09:51 WIB