PDIP Bantah Gagal Usung Anies di Pilkada 2024 Dikarenakan Penolakan Internal

- Jurnalis

Friday, 30 August 2024 - 09:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MIM,30 Agustus 2024

Mediaindonesiamaju.com// Jakarta – Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto membantah anggapa gagalnya pengusungan Anies Baswedan di Pilkada lantaran penolakan kader internal. Dia menyebut komunikasi dengan Anies sejauh ini berjalan baik.
“Bukan, bukan dari penolakan internal, karena kesepahaman itu sudah dibangun. Bahkan satu setengah jam kami juga menjelaskan pemikiran-pemikiran Bung Karno dan Ibu Megawati Soekarnoputri dari aspek geopolitik,” ujar Hasto kepada wartawan di kantor DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (20/8/2023)

Baca Juga :  Bocoran dikit nih

“Juga perhatian terhadap umat Islam, sampai Bung Karno mendapat gelar pendekar dan pembebas bangsa Islam dalam konferensi Islam Asia Afrika,” sambung Hasto.

Sebagaimana diketahui, nama Anies Baswedan sempat berkali-kali muncul dalam upaya pencalonan untuk Pilkada 2024. Awalnya, nama Anies digadang-gadang bakal maju di Pilgub Jakarta dengan dukungan dari PDIP.

Namun ternyata PDIP malah mencalonkan kadernya sendiri yakni pasangan Pramono Anung-Rano Karno. Anies pun batal maju untuk Pilgub Jakarta.

Baca Juga :  Pertimbangan Hakim Penyebab Kematian Dini saat Vonis Bebas Ronald Tannur

Usai gagal diusung PDIP untuk Pilgub Jakarta, nama Anies kembali muncul di Pilkada 2024. Kali ini, Anies disebut-sebut akan maju di Pilgub Jawa Barat.

Namun lagi-lagi, nama Anies bukan menjadi keputusan akhir dalam pengusungannya. PDIP pun memutuskan untuk mengusung Jeje Wiradinata-Ronald Sunandar Surapradja.

(Red : Kurniawan)

Berita Terkait

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana Hari Ini
Sritex Menghadapi Tantangan Besar: Pengumuman Pailit Perusahaan Tekstil
Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama
7 Rekomendasi Menarik untuk Pemberian MPASI dari WHO yang Wajib Diketahui!
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan
Dampak Siklon Tropis Trami bagi Indonesia
Penerapan BPKB Elektronik di Indonesia: Lebih Mudah dan Cepat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 24 October 2024 - 09:51 WIB

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 October 2024 - 09:07 WIB

Sritex Menghadapi Tantangan Besar: Pengumuman Pailit Perusahaan Tekstil

Thursday, 24 October 2024 - 09:06 WIB

Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama

Thursday, 24 October 2024 - 09:02 WIB

7 Rekomendasi Menarik untuk Pemberian MPASI dari WHO yang Wajib Diketahui!

Thursday, 24 October 2024 - 08:59 WIB

Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 Oct 2024 - 17:37 WIB

Berita

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 Oct 2024 - 09:51 WIB