ORARI Gelar JOTA-JOTI 2024: Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Generasi Muda

- Jurnalis

Friday, 18 October 2024 - 21:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MIM, Kalimantan Selatan 18 Oktober 2024

Tabalong ,Mediaindonesiamaju.com– Jota joti tahun 2024 kwarcab tabalong yang di ikuti 40 peserta dari 8 kecamatan, 9 ambalan dan 4 satuan karya yang ada di kabupaten tabalong.

Yang di dampingi tim orari lokal tabalong,
Salah satu tim orari lokal tabalong adalah alia zahra usia 12 tahun yg merupakan siswi smpn 2 tanjung kelas 7 yg menjadi mileneal orari lokal tabalong termuda, bersama ayahnya eri yuliadi yg juga bagian dari orari lokal tabalong.

Baca Juga :  Disabilitas Bukanlah Pembatas Menjadi Polisi

Kegiatan jota joti dilaksanakan dua hari yakni tgl 18 okt smpe 19 okt di sekretariat orari lokal tabalong.

Jota joti ini menjadi kegiatan rutin yg di laksanakan oleh kwarcab tabalong yg selalu di dampingi orari lokal tabalong.

Baca Juga :  Pertimbangan Hakim Penyebab Kematian Dini saat Vonis Bebas Ronald Tannur

Kegiatan rutin sekali dalam satu tahun ini untuk menjadikan para penegak dan pandega mengenal cara mengfungsikan alat yg bernama HT.

para peserta tidak hanya belajar tentang komunikasi radio, tetapi juga nilai-nilai kerja sama dan kepemimpinan. Kegiatan ini adalah wujud kontribusi nyata ORARI dalam membina generasi muda yang cakap teknologi dan berwawasan global.

Rep.Hayatun

Berita Terkait

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas
Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat
Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur
Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng
Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana Hari Ini
Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan
Berita ini 95 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 24 October 2024 - 17:37 WIB

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 October 2024 - 13:58 WIB

Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat

Thursday, 24 October 2024 - 10:03 WIB

Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur

Thursday, 24 October 2024 - 10:00 WIB

Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng

Thursday, 24 October 2024 - 09:51 WIB

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 Oct 2024 - 17:37 WIB

Berita

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 Oct 2024 - 09:51 WIB