Beberapa Daerah Waspada Dampak Hujan Lebat Hari Ini

- Jurnalis

Thursday, 14 March 2024 - 20:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarang – Hujan diprakirakan mengguyur Kota Semarang dan sejumlah wilayah di Jawa Tengah hari ini. Menurut BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang, berikut wilayah yang masuk kategori waspada dampak hujan lebat pada hari ini hingga besok.Dalam prakiraan cuaca yang dikeluarkan BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang, Kamis (14/3/2024), ada sejumlah daerah di Jawa Tengah yang masuk dalam kategori waspada terdampak hujan lebat untuk periode Kamis (14/3) pukul 07.00 WIB hingga Jumat (15/3) pukul 07.00 WIB.

12 Daerah di Jateng Waspada Dampak Hujan LebatJepara : Tahunan, Kedung, Jepara, Batealit, Mayong, Pecangaan, Tahunan, Pakis Aji, Bangsri, MlonggoKaranganyar : Tasikmadu, Karanganyar, Mojogedang, KarangpandanSragen : Gondang, SambirejoKebumen : Rowokele, Buayan, Bonorowo, Mirit, PrembunBanyumas : Sumbang, Kembaran, Purwokerto Barat, Karanglewas, Kedung Banteng, Purwokerto Utara, Baturraden, Purwokerto Timur, TambakBoyolali : Banyudono, Teras, Mojosongo, Boyolali, Sambi, AmpelSemarang : KaliwunguBatang : Bandar, Wonotunggal, Warung Asem, Batang, Kandeman, Subah, Tulis, BladoPekalongan : Siwalan, Sragi, Kesesi, Bojong, Kajen, Wiradesa, Tirto, Talun, Doro, Karangdadap, Wonopringgo, Karanganyar, Kedungwuni, PetungkrionoPurbalingga : Padamara, KutasariPemalang : Ulujami, Ampelgading, Comal, Bodeh, Petarukan, BantarbolangPurworejo : Kemiri, Pituruh, Kutoarjo, Butuh, Bayan, Grabag.

Baca Juga :  Menkop Kesal Produk Asing Gampang Masuk, Giliran RI Susah Ekspor!

4 Dampak Hujan Lebat

Dalam Infografis yang disertakan dalam prakiraan cuaca BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang, dampak yang bisa terjadi akibat hujan lebat di daerah-daerah tersebut di antaranya:

  1. Jembatan yang rendah tidak dapat dilintasi.
  2. Terjadi longsor, guguran bebatuan atau erosi tanah dalam skala menengah.
  3. Volume aliran sungai meningkat/banjir.
  4. Aliran banjir berbahaya dan mengganggu aktivitas masyarakat dalam skala menengah.
Baca Juga :  Jokowi Bilang IKN Proyek Rakyat, Mahfud Md: Nasibnya Juga Bisa Ditentukan Rakyat

5 Langkah Antisipasi Dampak Hujan Lebat

  1. Berhati-hati jika beraktivitas di luar rumah.
  2. Memperbarui informasi melalui media massa maupun media sosial.
  3. Mencari informasi melalui pihak-pihak terkait kebencanaan.
  4. Tidak beraktivitas di luar rumah jika tidak mendesak.
  5. Berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait kebencanaan.

Berita Terkait

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas
Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat
Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur
Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng
Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana Hari Ini
Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 24 October 2024 - 17:37 WIB

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 October 2024 - 13:58 WIB

Polemik Angkutan Batu Bara, DPRD Paser Tetap Minta Utamakan Kepentingan Masyarakat

Thursday, 24 October 2024 - 10:03 WIB

Kasus Suap Hakim PN Surabaya Berawal dari Kecurigaan Vonis Bebas Ronald Tannur

Thursday, 24 October 2024 - 10:00 WIB

Ahmad Luthfi Angkat Suara soal Isu Benturan TNI-Polri di Pilgub Jateng

Thursday, 24 October 2024 - 09:51 WIB

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 Oct 2024 - 17:37 WIB

Berita

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 Oct 2024 - 09:51 WIB