Oknum Guru SMP Di Lamongan Tampar Murid Dihadapan Teman Sekelas

- Jurnalis

Wednesday, 25 September 2024 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MIM, Jawa Tengah, 25 September 2024

Lamongan – mediaindonesiamju.com//

Seorang guru di Lamongan viral menampar siswanya di depan siswa yang lain. Guru tersebut menampar siswanya berkali-kali. Peristiwa itu terjadi di SMP 1 Kembangbahu, Lamongan.
Dalam video berdurasi 34 detik itu, tampak seorang siswa laki-laki berdiri di samping meja dan gurunya tersebut. Tak lama, sang guru langsung melayangkan tamparan berkali-kali.

Sang siswa lantas mundur ke kursinya tapi masih terus ditampar, didorong dan dimarahi gurunya. Kejadian ini direkam dengan kamera ponsel yang diduga siswa dalam kelas.

Baca Juga :  Kunjungan Irjen Pol Ahmad Luthfi sangat di nantikan masyarakat

“Anak’e sopo kon, tujuanmu opo, (anaknya siapa kamu, tujuannmu apa),” demikian bentak sang guru dalam video sambil terus melayangkan tamparan.

Kepala Dinas Pendidikan Lamongan A Munif Syarif membenarkan kejadian tersebut terjadi di SMP Negeri 1 Kembangbahu pada Selasa (24/9) saat kegiatan ulangan bahasa Inggris.

Menurut Munif, Pihaknya langsung menindaklanjuti video tersebut setelah viral. Diketahui oknum guru perempuan tersebut berinisial E.

Baca Juga :  Balai Karantina tegaskan ekspor mutlak bagi keberlanjutan ekonomi RI

Munif menambahkan, oknum guru tersebut marah dan menampar karena siswanya dinilai tak sopan. Sebab diketahui sang siswa memanggil tanpa menggunakan kata sebutan ‘bu’ di depan namanya. Hal ini lah yang kemudian memicu emosi oknum guru tersebut.

“Peristiwanya baru tadi. Kami langsung bertindak untuk mencari informasi-informasi terkait hal tersebut,” kata Munif saat.

“Untuk sementara, sambil menghimpun keterangan, oknum guru itu kita tarik ke Diknas (Dispendik), mulai besok kita tarik,” tandasnya.

(red/eko)

Berita Terkait

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Perdana Hari Ini
Sritex Menghadapi Tantangan Besar: Pengumuman Pailit Perusahaan Tekstil
Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama
7 Rekomendasi Menarik untuk Pemberian MPASI dari WHO yang Wajib Diketahui!
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan
Dampak Siklon Tropis Trami bagi Indonesia
Penerapan BPKB Elektronik di Indonesia: Lebih Mudah dan Cepat
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 24 October 2024 - 09:51 WIB

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 October 2024 - 09:07 WIB

Sritex Menghadapi Tantangan Besar: Pengumuman Pailit Perusahaan Tekstil

Thursday, 24 October 2024 - 09:06 WIB

Riset Microsoft: Ada 600 Juta Serangan Siber per Hari, Password Jadi Target Utama

Thursday, 24 October 2024 - 09:02 WIB

7 Rekomendasi Menarik untuk Pemberian MPASI dari WHO yang Wajib Diketahui!

Thursday, 24 October 2024 - 08:59 WIB

Prabowo Bakal Terbitkan Perpres untuk Hapus Utang 6 Juta Petani dan Nelayan

Berita Terbaru

Berita

Pemkot Salurkan Bansos Sembako Ratusan Lansia dan Disabilitas

Thursday, 24 Oct 2024 - 17:37 WIB

Berita

Ekonomi Sulit, Pedangang Menjerit

Thursday, 24 Oct 2024 - 09:51 WIB